Pada hari jumat,27 November 2009 kemarin,Sebagian besar umat muslim di Indonesia melaksanakan sholat idul adha,tak terkecuali jama'ah musholla BAITUL HASAN Petarukan.pada sholat ied kali ini,Kyai Asrori ahmad Al hafidz bertindak sebagai imam ,sedangkan yang menjadi khotib adalah Ust. Zainuri ahmad.
Seperti biasanya,seusai sholat idul adhha,dilangsungkan acara pemotongan hewan qurban.dan pada idul adha kali ini ada 5 ekor kambing dan seekor sapi.lima orang yang kurban kambing adalah Hartoyo,Supri,Mashadi,bu Nyai dan Herlin.dan seekor sapi merupakan kurban dari tujuh orang,yaitu Parhi,Muhari,Irham,Dewi,Sholeh,Rustono dan siNur (maaf,gak tau nama lengkapnya,hehe).
Pemotongan hewan kurban sendiri dilaksanakan ditengah guyuran hujan lebat,namun tak menyurutkan semangat para panitia.bertindak sebagai "algojo" adalah Ust. Nurhalim alhafidz,sedang panitia kurban adalah dari unsur jama'ah musholla dan simpatisian.
Hari raya Idul Adlha di Musholla Baitul Hasan
Diposting oleh
Musholla BAITUL HASAN
Selasa, 01 Desember 2009
INGAT, PEMILU / PILKADA JANGAN GOLPUT :
SATU SUARA ADALAH SATU HARAPAN JIKA SATU SUARA TERBUANG BERARTI SATU HARAPAN HILANG
JIKA ANDA GOLPUT ANDA KEHILANGAN KESEMPATAN MEMPERBAIKI BANGSA INI
SATU SUARA ADALAH SATU HARAPAN JIKA SATU SUARA TERBUANG BERARTI SATU HARAPAN HILANG
JIKA ANDA GOLPUT ANDA KEHILANGAN KESEMPATAN MEMPERBAIKI BANGSA INI
0 komentar